Manfaat Sabun Susu untuk kulit
Hmmm..siapa si yang gak tau manfaat susu sapi. Susu selain enak diminum dan bermanfaat bagi pertumbuhan, juga dapat digunakan sebagai perawatan kulit. Sekarang banyak sekali produk kecantikan yang menambahkan susu sebagai bahan dasarnya. Tidak hanya susu sapi, tapi susu kambing, susu kedelai semuanya baik untuk perawatan kulit. Tapi kali ini bahas mengenai sabun susu sapi yaa
Susu Sapi memiliki protein, kalsium, laktosa, lemak, vitamin A, B12, D dan seng. Susu menenangkan dan memberi nutrisi kulit dan bahan-bahan alami dari produk susu membantu melembabkan, mengurangi kemerahan, dan mencegah kulit teriritasi.
Naa, makanya susu banyak digunakan sebagai bahan dasar kosmetik, seperti lulur susu, sabun susu, hand body lotion, pelembab, dll. Dan produk2 susu juga sudah terbukti berkhasiat bagi pemakainya.
Berikut beberapa manfaat susu untuk perawatan kulit yaa:
Pengen mendapatkan khasiat dari susu, HawaHerbal menawarkan Sabun Mandi Herbal Susu yang insyaAllah dapat memberikan manfaat tersebut diatas. Bahan dasar yang digunakan adalah ekstrak Susu sapi, minyak zaitun, minyak kelapa, NaOh.
Sumber dunia kosmetik
kontak:
Susu Sapi memiliki protein, kalsium, laktosa, lemak, vitamin A, B12, D dan seng. Susu menenangkan dan memberi nutrisi kulit dan bahan-bahan alami dari produk susu membantu melembabkan, mengurangi kemerahan, dan mencegah kulit teriritasi.
Naa, makanya susu banyak digunakan sebagai bahan dasar kosmetik, seperti lulur susu, sabun susu, hand body lotion, pelembab, dll. Dan produk2 susu juga sudah terbukti berkhasiat bagi pemakainya.
Berikut beberapa manfaat susu untuk perawatan kulit yaa:
- Untuk Mengembalikan sel-sel kulit baru dan membersihkan kulit secara alami
- Susu memiliki asam laktat yang membersihkan kulit
- membuang kulit mati dan membersihkan kulit
- membantu mendapatkan kulit yang bersinar
- Untuk mengobati masalah kulit kering
- Untuk mencegah penuaan pada kulit
Pengen mendapatkan khasiat dari susu, HawaHerbal menawarkan Sabun Mandi Herbal Susu yang insyaAllah dapat memberikan manfaat tersebut diatas. Bahan dasar yang digunakan adalah ekstrak Susu sapi, minyak zaitun, minyak kelapa, NaOh.
Sabun Mandi Herbal Susu 'HAWA' |
KONTAK : 0838 698 628 28
Dapatkan diskon sampai 35% untuk Agen
Beberapa testimonial pelanggan yang sudah menggunakan Sabun Susu Hawa :
- Kulit saya jadi halus. kalo dipegang gak kasar lagi. keseet banget.
- sabun susu nya gak hanya kupake di wajah aja, tapi seluruh badan, dan hasilnya alhamdulillah seluruh badan jadi aluus
- pertama kali pake sabun susu, kok wajah jadi merah2, sempet takut, tapi kata yang jual disuruh nerusin katanya karna antiseptik alami dari sabun bereaksi dengan kulit mengeluarkan racun. dan benar setelah 3 hari, kulitku terasa seperti bersinar cerah, gak kusam. aku jadi merasa kulitku sehat.hehehe
- perutku hitam setelah melahirkan, setelah aku pake sabun susu, alhamdulillah lambat laun berkurang hitamnya.
Sumber dunia kosmetik
kontak:
wa /sms : 0838 6986 2828
Manfaat Sabun Susu untuk kulit
Reviewed by Unknown
on
5:04 PM
Rating:
Trimakasih sudah berbagi tentang manfaat sabun | salam kenal & sukses selalu
ReplyDelete